Wednesday, October 16, 2013

Cara Membuat ID Heroes Of Newerth Garena (HoN)

Sekarang saya ingin memberi tahu kamu bagaimana cara membuat ID Heroes Of Newerth (HoN) Garena. Karena saya tahu kamu sudah tidak sabar untuk bermain, tanpa basa-basi dan panjang lebar, inilah langkah-langkahnya:
  1. Buka web HoN Garena, klik disini.
  2. Klik "Register".
  3. Setelah tampil layar registration, isilah semua data-data yang diminta dengan lengkap.
  4. Selamat kamu telah berhasil membuat ID HoN Garena.
  5. Jangan lupa untuk melakukan verifikasi di email kamu.
ENJOY THE GAME AND HAVE SOME FUN~

No comments:

Post a Comment